Home » » Tips merawat kampas kopling tetap awet

Tips merawat kampas kopling tetap awet


Kampas kopling ingin tetap awet dan tahan lama, anda harus mempunyai etika dalam menggunakan dan merawat kendaraan anda. Kampas kopling kendaraan anda sebenarnya bisa hingga 4 tahun atau lebih. sebuah umur yang cukup lama untuk sebuah barang harus bekerja yang terus-menerus pada kendaraan anda.
Merawat kampas kopling biar tetap awet adalah kita harus memperhatikan cara mengemudikan kendaraan yang kita gunakan dengan benar. inilah cara merawat kampas kopling biar tetap awet :

1. pertama kita jangan menekan pedal setengah kopling karena beban yang diterima kampas besar, sehingga mengikis permukaan kampas kopling dan mengakibatkan cepat aus. contohnya adalah dengan menggunakan setengah kopling pada saat berhenti di lampu merah dalam keadaan menanjak sebaiknya gunakan rem tangan dan netralkan persneling/transmisi.
2. Lakukan perpindahan transmisi sehalus mungkin, misalnya pada saat pindah gigi naik ( dari gigi 1 ke gigi 2 dst ) ataupun pada saat menurunkan gigi ( dari gigi 6 ke gigi 5 dst )
3. Gunakan transmisi sesuai dengan kecepatan kendaraan yang tercantum pada buku service manual, jangan menggunakan gigi tinggi pada kecepatan rendah, contohnya adalah pengemudi menggunakan gigi 3 dengan kecepatan hanya 30km/jam.
sekian tips dari saya..
Share this article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Support :
Template Modify by Creating Website Inspired Wordpress Hack
Proudly powered by Blogger